Senin, 24 Januari 2011

Manfaat Donor Darah

Selasa, 25 Januari 2011 SMA N 3 Kota Tegal mengadakan Donor darah.

Berdasarkan pengalaman para donor yang telah menyumbangkan darahnya, telah banyak manfaat yang mereka peroleh setelah menyumbangkan darahnya. Antara lain:



  1. Mengetahui golongan darahnya.
  2. Mengetahui tekanan darah secara berkala (tiga bulan sekali) pada setiap akan menyumbangkan darahnya.
  3. Dapat memperbarui darah di tubuhnya, karena telah menyumbangkan darahnya sebanyak 350 cc. Kemudian memperoleh darah yang baru pada bulan berikutnya
  4. Mengganti sel-sel darah merah yang telah bermetabolisme secara teratur, Sel darah merah dibentuk dalam tubuh oleh hati, ginjal
  5. Sarana amal kemanusiaan bagi yang sakit, kecelakaan, operasi dll(setetes darah merupakan nyawa bagi mereka)
  6. Orang yang aktif donor jarang terkena penyakit ringan maupun berat
  7. Pemeriksaan ringan secara triwulanan meliputi Tensi darah, kebugaran (Hb), gangguan kesehatan (hepatitis, gangguan dalam darah dll)
  8. Mencegah stroke (Pria lebih rentan terkena stroke dibanding wanita karena wanita keluar darah rutin lewat menstruasi kalau pria sarana terbaik lewat donor darah aktif)
  9. Dapat tidur nyenyak
  10. Nafsu makan bertambah.

0 komentar:

Posting Komentar

Categories

 

About

Site Info

Text

SMA NEGERI 3 TEGAL Copyright © 2009 Community is Designed by Bie